Ngebolang di Pantai Jungwok
Maret 13, 2017
Jogjakarta, adalah satu dari berjuta tempat yang paling dirindukan. Dan sederetan pantai di Gunung Kidul banyak sekali tempat-tempat indah tersembunyi yang belum banyak orang mengetahui keberadaannya.
Pantai Jungwok misalnya, salah satu pantai yang masih perawan di Gunung Kidul karena belum dibuka secara komersil. Bagi Anda Travellovers wajib mampir ke tempat ini, karena baru sampai diarea akses jalan masuknya saja sudah disuguh trek yang menantang. Tapi kalau nggak sanggup bawa motor ya udah jalan kaki pun jadi. Yang Penting Yuakinnn ... 😎 dan jika ingin mengunjungi pantai ini sebaiknya jangan pada saat hujan. Sebab jalan setapak menuju lokasi pantai ini sangat-sangat licin. admin pernah terpeleset jatuh, walaupun begitu admin tetap bahagia hehehe...
Pantai Jungwok misalnya, salah satu pantai yang masih perawan di Gunung Kidul karena belum dibuka secara komersil. Bagi Anda Travellovers wajib mampir ke tempat ini, karena baru sampai diarea akses jalan masuknya saja sudah disuguh trek yang menantang. Tapi kalau nggak sanggup bawa motor ya udah jalan kaki pun jadi. Yang Penting Yuakinnn ... 😎 dan jika ingin mengunjungi pantai ini sebaiknya jangan pada saat hujan. Sebab jalan setapak menuju lokasi pantai ini sangat-sangat licin. admin pernah terpeleset jatuh, walaupun begitu admin tetap bahagia hehehe...
akses jalan menuju pantai jungwok dari jalan raya |
Selain hamparan pasir putih dan perairan yang dangkal, ada lagi yang dapat dinikmati di pantai. Apakah itu? yaaa, "Mencari ikaaannn". Ikan disana unyu-unyu gaes. nyala-nyala gituh. bikin yang patah hati jadi berkilau kembali. Yaolooooo kayak shampo deh.
Lokasi : Desa Jepitu, Kecamatan Girisubo, Kabupaten Gunung Kidul Yogyakarta.
0 komentar